Dato Seri Anwar Ibrahim salami kunjungannya di Sumbar, salah satu agendanya adalah memberikan kuliah umum di hadapan civoitas akademika Universitas Negeri Padang dan para undangan.
Gubernur Sumatera Barat Irwan Prayitno menghimbau, segenap elemen masyarakat turut menjaga stabilitas keamanan natal dan pergantian tahun baru di Sumbar. diharapkan tidak ada aksi sweeping atau gangguan lainnya jelang dan saat berlangsungnya natal dan perayaan tahun baru.
Gubernur Sumatera Barat Irwan Prayitno menyabet penghargaan Democaracy Award pada acara Malam Budaya Manusia Bintang 2017 yang digelar oleh Kantor Berita Politik Rakyat Merdeka Online (RMOL) di Hotel Aryaduta, Jakarta Pusat.
Bersama IPe Band membawakan lagu Queen We Will Rock You dan We are the Champion di acara Jamuan Makan Malam Konferensi Forum Dekan Ilmu-Ilmu Sosial PTN se Indonesia dan Seminar Nasional (10/5/2017).
Gubernur Sumbar Irwan Prayitno bersama IPe Band di acara Konser Kemanusiaan We Love Al Aqsa, GOR H. Agus Salim, Padang. IP sebagai Drummer membawakan lagu Pintu Sorga yang di populerkan Group Band Gigi.